Sandiaga di Pekanbaru: Saya Bahagia Kembali ke Tanah Kelahiran

Senin, 4 Maret 2019 10:06 WIB

Calon Wakil Presiden nomor urut 02, Sandiaga Uno berswafoto pada kunjungan pelatihan kewirausahaan di Pasar Minggu, Jakarta, Ahad 3 Maret 2019. Sandi ditemani Caleg Gerindra, Novita Dewi. TEMPO/Hilman Fathurrahman W

TEMPO.CO, Pekanbaru - Calon Wakil Presiden nomor urut 02 Sandiaga Uno tiba di Pekanbaru, Riau. Sandiaga mendarat di Bandara Sultan Syarif Kaim II Riau melalui pintu kedatangan terminal umum bandara. Kedatangan Sandi disambut relawan dan serombongan emak-emak begitu keluar dari pintu kedatangan.

"Saya berbahagia bisa kembali lagi ke tanah kelahiran saya di Riau," kata Sandiaga Uno, di Bandara Sultan Syarif Kasim II, Pekanbaru, Senin, 3 Maret 2019.

Baca: Pro Sandiaga, Keluarga Besar Uno Gorontalo Bantah Dukung Jokowi

Di Riau, Sandiaga akan mengunjungi Rumbai, Dumai, dan Duri. Ia pernah saya tinggal bersama keluarganya semasa kecil di tiga tempat itu. “Temani ayah di masa akhir karir beliau di Duri," kata Sandiaga semasa kecilnya di Provinsi Riau.

Pasangan Prabowo - Sandiaga Uno menginginkan Riau, sebagai daerah kaya sumber daya alam yang lebih maju. Sandiaga berjanji, kelak membuka lapangan kerja seluas-luasnya, meningkatkan perekonomian melalui perkebunan kelapa sawit dengan mengembangkan sektor indusri. "Juga emak-emak di sini agar mereka bisa hidup bahagia dengan harga yang terjangkau."

Baca: Ingin Ubah Format Pendidikan, Sandiaga Konsultasi ke Anies

Sandiaga menilai dana bagi hasil (DBH) terlalu kecil untuk Riau sehingga harus ada keadilan untuk Riau sebagai provinsi penopang kekuatan keuangan negara. Oleh karena itu, kubu Prabowo – Sandiaga mengusung tagline Indonesia adil dan makmur. “Kita harus adil di provinsi penopang kekuatan keuangan negara dan pastikan hak-haknya terpenuhi."

Advertising
Advertising

Berita terkait

Bandara Adi Soemarmo Solo Turun Status dari Bandara Internasional Jadi Bandara Domestik, Ini Profilnya

3 jam lalu

Bandara Adi Soemarmo Solo Turun Status dari Bandara Internasional Jadi Bandara Domestik, Ini Profilnya

Kemenhub tetapkan Bandara Adi Soemarmo turun status dari bandara internasional menjadi bandara domestik. Ini kekhawatiran Sandiaga Uno,

Baca Selengkapnya

Tinjau Rumah Dinas Menteri di IKN, Sandiaga Uno: Tidak Terlalu Besar, Tapi...

1 hari lalu

Tinjau Rumah Dinas Menteri di IKN, Sandiaga Uno: Tidak Terlalu Besar, Tapi...

Menparekraf Sandiaga Uno meninjau rumah tapak jabatan menteri di IKN pada Selasa sore, 30 April 2024.

Baca Selengkapnya

Bandara Adi Soemarmo Turun Status, Sandiaga Uno: Ada Kekhawatiran Pariwisata Solo Turun

2 hari lalu

Bandara Adi Soemarmo Turun Status, Sandiaga Uno: Ada Kekhawatiran Pariwisata Solo Turun

Bandara Adi Soemarmo turun status dari internasional ke domestik. Bagaimana nasib pariwisata di Solo? Ini tanggapan Sandiaga Uno.

Baca Selengkapnya

Tiket Konser Sheila on 7 di Pekanbaru Habis Terjual, 17 Ribu Sheila Gank Ikut Tiket War

2 hari lalu

Tiket Konser Sheila on 7 di Pekanbaru Habis Terjual, 17 Ribu Sheila Gank Ikut Tiket War

Penjualan tiket konser Sheila on 7 di Pekanbaru itu begitu cepat diserbu Sheila Gank, nama penggemar band asal Yogyakarta itu.

Baca Selengkapnya

15 Ribu Orang Serbu Tiket Sheila on 7 di Pekanbaru, Habis Dipesan dalam 7 Menit

3 hari lalu

15 Ribu Orang Serbu Tiket Sheila on 7 di Pekanbaru, Habis Dipesan dalam 7 Menit

Dalam tujuh menit war tiket nonton konser Sheila on 7 dibuka, sudah belasan ribu orang memesannya.

Baca Selengkapnya

Sandiaga Uno dan Gibran Dijadwalkan Hadiri Solo Menari 2024, Masyarakat Antusias Ikuti Pre-event

3 hari lalu

Sandiaga Uno dan Gibran Dijadwalkan Hadiri Solo Menari 2024, Masyarakat Antusias Ikuti Pre-event

Solo Menari 2024 digelar di tiga tempat, Taman Sriwedari, Solo Safari, dan Balai Kota Solo. Rencananya akan dihadiri Sandiaga Uno dan Gibran.

Baca Selengkapnya

Menelusuri Sejarah dan Fakta Lanud Roesmin Nurjadin Pekanbaru: Tempat Konser Sheila on 7

4 hari lalu

Menelusuri Sejarah dan Fakta Lanud Roesmin Nurjadin Pekanbaru: Tempat Konser Sheila on 7

Konser Sheila on 7 diadakan di Lanud Roesmin Nurjadin yang merupakan salah satu pangkalan TNI AU yang paling berpengaruh di Indonesia.

Baca Selengkapnya

2 Alasan PPP Belum Putuskan Sikap soal Oposisi atau Koalisi

4 hari lalu

2 Alasan PPP Belum Putuskan Sikap soal Oposisi atau Koalisi

Pelaksana Tugas Ketua Umum PPP, Mardiono mengungkap alasan partainya belum memutuskan sikap terhadapan pemerintahan Prabowo-Gibran.

Baca Selengkapnya

Mengenal Kain Tenun Bima, Ada Tembe Mee yang Dipercaya Bisa untuk Pengobatan Penyakit Kulit

4 hari lalu

Mengenal Kain Tenun Bima, Ada Tembe Mee yang Dipercaya Bisa untuk Pengobatan Penyakit Kulit

Kain tenun Bima yang sudah ada sejak sebelum Islam masuk ke Bima ini memiliki ciri khas, misalnya warna hitam pada tenun Donggo.

Baca Selengkapnya

PPP Ajak Semua Pihak Dukung Pemerintahan Prabowo-Gibran, Ada Peran Sandiaga Uno?

5 hari lalu

PPP Ajak Semua Pihak Dukung Pemerintahan Prabowo-Gibran, Ada Peran Sandiaga Uno?

Sandiaga Uno mengucapkan selamat kepada Prabowo-Gibran.

Baca Selengkapnya