Tim Sukses Yakin Prabowo Menang di Sulawesi Selatan

Reporter

Syafiul Hadi

Editor

Juli Hantoro

Rabu, 26 Desember 2018 22:10 WIB

Capres nomor urut 02 Prabowo Subianto menyampaikan sambutan saat menghadiri peringatan 14 tahun tsunami Aceh di Pelabuhan Pendaratan Ikan, Lampulo, Banda Aceh, Rabu, 26 Desember 2018. ANTARA

TEMPO.CO, Jakarta - Wakil Ketua Badan Pemenangan Nasional (BPN) Priyo Budi Santoso meyakini pasangan Prabowo Subianto - Sandiaga Uno akan menang di Sulawesi Selatan. "Kami meyakini daerah Sulawesi Selatan mayoritas insyaallah akan mendukung Prabowo - Sandiaga," ujar Priyo di kantor Komisi Pemilihan Umum, Jakarta, Rabu, 26 Desember 2018.

Baca juga: Prabowo Samakan Ekonomi RI dengan Haiti yang Ada di Benua Afrika

Sulawesi Selatan, sebagai salah satu provinsi yang memiliki jumlah pemilih signifikan, menjadi ajang rebutan dukungan dua pasangan calon presiden-wakil presiden, Joko Widodo - Ma’ruf Amin dan Prabowo Subianto - Sandiaga Uno. Sandiaga tengah berkampanye di provinsi ini, mulai Senin lalu hingga kemarin.

Menurut Priyo, Sulawesi Selatan memang menjadi provinsi yang masuk dalam hitungan target kemenangan BPN. Dia mengatakan Sulawesi Selatan akan memberikan dampak besar dalam perolehan suara nasional nanti. "Dalam survei internal kami, Sulsel termasuk basis besar yang akan memberikan perolehan dukungan yang cukup signifikan dan besar," katanya.

Priyo menilai Prabowo - Sandiaga akan menang di Sulsel meskipun daerah tersebut merupakan wilayah suara Partai Golkar. Dia mengatakan BPN akan mengerahkan tokoh lokal untuk membantu meraup suara di daerah tersebut.

Advertising
Advertising

Baca juga: Prabowo Hadiri Peringatan Tsunami Aceh, Sandiaga di Sulawesi

Saat ditanyai, Priyo membenarkan salah satu tokoh lokal yang dinilai akan membatu Prabowo - Sandiaga meraup suara adalah Aksa Mahmud. Tokoh ini dikenal dekat dengan Prabowo. Aksa pernah kerap tampak bersama Prabowo dalam beberapa kesempatan. "Termasuk yang anda sebut tadi, meskipun itu mestinya tidak kami umumkan, karena memang ada organ-organ yang sangat simpati dengan kami bahkan ini yang sering luput dari media massa," tuturnya.

Berita terkait

NasDem dan PKB Dukung Prabowo, Zulhas: Biasa Saja, Masyarakat Jangan Baper

2 jam lalu

NasDem dan PKB Dukung Prabowo, Zulhas: Biasa Saja, Masyarakat Jangan Baper

Zulhas menganggap dukungan dari NasDem dan PKB ke Prabowo sebagai sesuatu yang biasa saja. Ia mengimbau masyarakat tak baper.

Baca Selengkapnya

Prabowo Ingin Bentuk Presidential Club, Demokrat: Gagasan Politik Tingkat Tinggi

3 jam lalu

Prabowo Ingin Bentuk Presidential Club, Demokrat: Gagasan Politik Tingkat Tinggi

Politikus Demokrat anggap gagasan Prabowo Subianto yang ingin membentuk Presidential Club sebagai politik tingkat tinggi.

Baca Selengkapnya

Ulas Putusan MK Soal Sengketa Pilpres, Pakar Khawatir Hukum Ketinggalan dari Perkembangan Masyarakat

3 jam lalu

Ulas Putusan MK Soal Sengketa Pilpres, Pakar Khawatir Hukum Ketinggalan dari Perkembangan Masyarakat

Ni'matul Huda, menilai pernyataan hakim MK Arsul Sani soal dalil politisasi bansos tak dapat dibuktikan tak bisa diterima.

Baca Selengkapnya

Zulhas Dukung Presidential Club Usulan Prabowo

5 jam lalu

Zulhas Dukung Presidential Club Usulan Prabowo

Ketua Umum PAN Zulkifli Hasan alias Zulhas mendukung usulan pembentukan presidential club dari presiden terpilih Prabowo Subianto.

Baca Selengkapnya

Prabowo-Gibran: Soal Kabinet hingga Pesan dari Luhut

6 jam lalu

Prabowo-Gibran: Soal Kabinet hingga Pesan dari Luhut

Luhut menyampaikan pesannya kepada Prabowo Subianto selaku presiden terpilih periode 2024-2029, untuk tidak membawa orang toxic ke dalam kabinet

Baca Selengkapnya

Alasan Gerindra Jajaki Koalisi dengan Golkar pada Pilkada 2024 di Kabupaten Bogor

6 jam lalu

Alasan Gerindra Jajaki Koalisi dengan Golkar pada Pilkada 2024 di Kabupaten Bogor

Dengan perolehan 12 kursi di Pileg, Gerindra bisa mengusung pasangan calon sendiri di Pilkada 2024 Kabupaten Bogor.

Baca Selengkapnya

Respons Jokowi hingga Luhut Soal Komposisi Kabinet Prabowo

7 jam lalu

Respons Jokowi hingga Luhut Soal Komposisi Kabinet Prabowo

Jokowi mengatakan dia dan pihak lain boleh ikut berpendapat jika dimintai saran soal susunan kabinet Prabowo-Gibran.

Baca Selengkapnya

Prabowo Ingin Buat Presidential Club, Tanggapan Jokowi hingga Pengamat Politik

9 jam lalu

Prabowo Ingin Buat Presidential Club, Tanggapan Jokowi hingga Pengamat Politik

Prabowo Subianto berkeinginan membuat klub kepresidenan atau presidential club

Baca Selengkapnya

Ragam Tanggapan atas Rencana Prabowo Bentuk Presidential Club

13 jam lalu

Ragam Tanggapan atas Rencana Prabowo Bentuk Presidential Club

Prabowo ingin menjaga silaturahmi kebangsaan dan menjadi teladan lewat presidential club.

Baca Selengkapnya

Wakil Ketua DPRA Sebut Prabowo Bakal Kembalikan Dana Otsus Aceh 2 Persen

19 jam lalu

Wakil Ketua DPRA Sebut Prabowo Bakal Kembalikan Dana Otsus Aceh 2 Persen

Wakil Ketua DPRA Safarudin mengatakan meski suara Prabowo di Pilpres 2024 kalah di Aceh, namun dia berkomitmen kembalikan dana otsus 2 persen.

Baca Selengkapnya