Tolak Jokowi Masuk Palembang, HMI Bakal Cegat di Bandara

Rabu, 6 Maret 2019 15:45 WIB

Presiden Joko Widodo alias Jokowi (tengah) berswafoto dengan komunitas perempuan arus bawah usai pertemuan di Istana Merdeka, Jakarta, Rabu, 6 Maret 2019. Pertemuan dengan aktifis perempuan dari 34 provinsi itu mengangkat tema bersama memperkuat bangsa. ANTARA/Akbar Nugroho Gumay

TEMPO.CO, Palembang - Sejumlah elemen mahasiswa seSumatera Selatan memastikan diri akan menghadang kedatangan Jokowi, Presiden dan sekaligus calon presiden nomor urut 01 di Palembang, Sabtu, 9 Maret 2019. Sebelum masuk kota, rombongan Jokowi akan dicegat di Bandara Sultan Mahmud Badaruddin II.

"Rencana demo tetap ada dengan berbagai pertimbangan," kata , ketua Badko HMI Sumatera Bagian Selatan Bambang Irawan, Rabu, 6 Maret 2019.

Baca: Ryamizard: Sekarang Sedikit-sedikit Pak Jokowi ...

Presiden Jokowi dijadwalkan akan menyapa ratusan ribu massa anak muda di kota Palembang dalam ajang "South Sumatra Millennial Road Safety Festival". Sedangkan sebagai calon presiden Jokowi direncanakan menghadiri acara deklarasi alumni Sriwijaya bersatu for Jokow1 di gedung PSCC. HMI mempertanyakan kapasitas Jokowi pada acara South Sumatra Millennial Road Safety Festival.

Menurut dia, jika Jokowi hadir sebagai presiden, seharusnya pamflet sebaran Direktorat Lalu Lintas Polda Sumsel mencatumkan gambar Jokowi. HMI menganggap kehadiran Jokowi dianggap kurang tepat karena kembali bertarung dalam Pilpres. Dikhawatirkan Polri menjadi alat politik salah satu peserta pilpres yang dianggap membahayakan demokrasi. "Kami tidak ingin polisi terlibat agenda politik praktis."

Baca: Acara yang Dibuka Jokowi Sepi Pengunjung, Kursi Disingkirkan

Advertising
Advertising

Komisaris Besar Dwie Asmoro, Direktur Lalulintas Polda Sumsel mengatakan "South Sumatra Millennial Road Safety Festival" merupakan salah satu gerakan sosial kepolisian untuk mengurangi tingkat kecelakaan. Angka kecelakaan merupakan penyebab kematian yang cukup tinggi dengan korban sebagian besar anak muda.

Festival akan menghadirkan beragam acara di antaranya senam kolosal, color party, milenial community festival, festival perahu hias, vlog festibal, festival mpek-mpek, instagram foto contest. "Direncanakan akan dihadiri oleh Presiden Jokowi."

Berita terkait

Presidential Club Bentukan Prabowo Bisa Buka Peluang Jokowi Cawe-cawe di Pemerintahan Mendatang?

37 menit lalu

Presidential Club Bentukan Prabowo Bisa Buka Peluang Jokowi Cawe-cawe di Pemerintahan Mendatang?

Adapun rencana membentuk Presidential Club diungkap oleh juru bicara Prabowo Subianto, Dahnil Anzar Simanjuntak.

Baca Selengkapnya

Respons DPR atas Rencana Prabowo Bentuk Presidential Club

45 menit lalu

Respons DPR atas Rencana Prabowo Bentuk Presidential Club

Anggota DPR Saleh Partaonan Daulay menilai perlu usaha dan kesungguhan dari Prabowo untuk menciptakan presidential club.

Baca Selengkapnya

Terkini Bisnis: Pemilik Sepatu Bata hingga Jokowi Minta Timbal Balik Ekonomi

1 jam lalu

Terkini Bisnis: Pemilik Sepatu Bata hingga Jokowi Minta Timbal Balik Ekonomi

Siapa pemilik merek sepatu Bata yang pabriknya tutup di Purwakarta?

Baca Selengkapnya

Habiburokhman Sebut Ide Prabowo Bikin Presidential Club Sudah Sejak 2014

1 jam lalu

Habiburokhman Sebut Ide Prabowo Bikin Presidential Club Sudah Sejak 2014

Prabowo disebut memiliki keinginan untuk secara rutin bertemu dengan para presiden sebelum dia.

Baca Selengkapnya

Jokowi Beri Dua Catatan di Rapat Evaluasi Mudik Lebaran 2024

1 jam lalu

Jokowi Beri Dua Catatan di Rapat Evaluasi Mudik Lebaran 2024

Menteri Perhubungan Budi Karya mengatakan 242 juta masyarakat melakukan perjalanan mudik lebaran tahun ini.

Baca Selengkapnya

Dahnil Anzar Yakin Prabowo Bisa Cairkan Komunikasi Jokowi-Megawati-SBY

1 jam lalu

Dahnil Anzar Yakin Prabowo Bisa Cairkan Komunikasi Jokowi-Megawati-SBY

Dahnil menilai Prabowo punya kemampuan untuk menghubungkan mereka.

Baca Selengkapnya

Jokowi dan Gibran Kompak Bilang Begini soal Wacana Presidential Club Usulan Prabowo

2 jam lalu

Jokowi dan Gibran Kompak Bilang Begini soal Wacana Presidential Club Usulan Prabowo

Wacana presidential club yang sebelumnya disampaikan Juru Bicara Prabowo mendapat respond dari Jokowi dan Gibran.

Baca Selengkapnya

Fakta Miris Indonesia Kekurangan Dokter Spesialis, Menkes: Jadi Masalah Hampir 80 tahun

3 jam lalu

Fakta Miris Indonesia Kekurangan Dokter Spesialis, Menkes: Jadi Masalah Hampir 80 tahun

Jokowi menyebut pemerintah baru mampu mencetak 2.700 dokter spesialis per tahun. Sementara pemerintah membutuhkan 29 ribu dokter spesialis.

Baca Selengkapnya

Jokowi: Harus Ada Timbal Balik Ekonomi dari Program Pemerintah

5 jam lalu

Jokowi: Harus Ada Timbal Balik Ekonomi dari Program Pemerintah

Presiden Joko Widodo atau Jokowi berharap Rencana Kerja Pemerintah (RKP) 2025 sesuai dengan program pembangunan yang telah direncanakan

Baca Selengkapnya

Jokowi Curhat Alat Kesehatan di Daerah Tersedia, tapi Minim Dokter Spesialis

5 jam lalu

Jokowi Curhat Alat Kesehatan di Daerah Tersedia, tapi Minim Dokter Spesialis

Presiden Jokowi menyayangkan daerah kepulauan maupun daerah terpencil dia tak menemukan tenaga dokter spesialis.

Baca Selengkapnya