Kampanye di Magelang, Sandiaga Uno Janji Bentuk OKE OCE Nasional

Sabtu, 17 November 2018 11:16 WIB

Putra-putri politikus senior PAN, Amien Rais, Hanafi dan Hanum Rais mendampingi kampanye Sandiaga Uno di Yogya (16/11). Tempo/Pribadi Wicaksono

TEMPO.CO, Jakarta - Calon wakil presiden nomor urut 02, Sandiaga Uno, merencanakan Gerakan Ekonomi Rakyat One Kabupaten/Kota One Center for Entrepreneurahip (Gerak OK OCE) berskala nasional. Gerak OK OCE adalah program pengembangan unit usaha mikro, kecil, menengah (UMKM) di daerah.

Gerak OK OCE sudah mulai diperkenalkannya di setiap daerah yang akan dikunjunginya. “Tiap daerah akan punya nama sendiri," kata Sandiaga saat berkampanye di Kota Magelang, Jawa Tengah, Sabtu, 16 November 2018 seperti dikutip oleh rilis media tim pemenangan Prabowo - Sandiaga.

Baca: Sandiaga Sebut 3 Kelompok Ini Bakal Jadi Penentu Kemenangan

Sebelumnya, OKE OCE adalah program yang diusung Sandiaga saat menjabat sebagai Wakil Gubernur DKI Jakarta. Program ini jualan utamanya saat berkampanye pada pemilihan gubernur dan wakil gubernur pada 2017.

OKE OCE yang akan diterapkan di level nasional pun, menurut Sandiaga, bakal disesuaikan dengan karakter daerah. Misalnya di Jawa Tengah. Sandiaga menamakan Garak OKE OCE ini dengan Ayo Obah di Jawa Tengah, Asyikpreuner di Jawa Barat, dan OK OCE Kito di Sumatera Selatan.

Baca: Sandiaga Uno Disebut Gunakan Politik Dumbing ...

Dalam kampanyenya ke Magelang hari ini, Sandiaga mengatakan program OKE OCE cocok diterapkan untuk para perajin suvenir. Ia yang menyambangi Desa Pucang, yakni desa pusat kerajinan, mengaku menemukan kondisi ekonomi perajin yang sulit.

Menurut Sandiaga Uno, mereka kebingungan mengembangkan usaha. Maka ia menawarkan solusi OKE OCE sebagai wadah yang menyediakan pendampingan. "Kami akan fokus pada pengembangan UMKM, karena industri inilah denyut ekonomi Indonesia sesungguhnya.”

Advertising
Advertising

Berita terkait

Bandara Adi Soemarmo Solo Turun Status dari Bandara Internasional Jadi Bandara Domestik, Ini Profilnya

1 hari lalu

Bandara Adi Soemarmo Solo Turun Status dari Bandara Internasional Jadi Bandara Domestik, Ini Profilnya

Kemenhub tetapkan Bandara Adi Soemarmo turun status dari bandara internasional menjadi bandara domestik. Ini kekhawatiran Sandiaga Uno,

Baca Selengkapnya

Tinjau Rumah Dinas Menteri di IKN, Sandiaga Uno: Tidak Terlalu Besar, Tapi...

2 hari lalu

Tinjau Rumah Dinas Menteri di IKN, Sandiaga Uno: Tidak Terlalu Besar, Tapi...

Menparekraf Sandiaga Uno meninjau rumah tapak jabatan menteri di IKN pada Selasa sore, 30 April 2024.

Baca Selengkapnya

Bandara Adi Soemarmo Turun Status, Sandiaga Uno: Ada Kekhawatiran Pariwisata Solo Turun

3 hari lalu

Bandara Adi Soemarmo Turun Status, Sandiaga Uno: Ada Kekhawatiran Pariwisata Solo Turun

Bandara Adi Soemarmo turun status dari internasional ke domestik. Bagaimana nasib pariwisata di Solo? Ini tanggapan Sandiaga Uno.

Baca Selengkapnya

Sandiaga Uno dan Gibran Dijadwalkan Hadiri Solo Menari 2024, Masyarakat Antusias Ikuti Pre-event

4 hari lalu

Sandiaga Uno dan Gibran Dijadwalkan Hadiri Solo Menari 2024, Masyarakat Antusias Ikuti Pre-event

Solo Menari 2024 digelar di tiga tempat, Taman Sriwedari, Solo Safari, dan Balai Kota Solo. Rencananya akan dihadiri Sandiaga Uno dan Gibran.

Baca Selengkapnya

2 Alasan PPP Belum Putuskan Sikap soal Oposisi atau Koalisi

5 hari lalu

2 Alasan PPP Belum Putuskan Sikap soal Oposisi atau Koalisi

Pelaksana Tugas Ketua Umum PPP, Mardiono mengungkap alasan partainya belum memutuskan sikap terhadapan pemerintahan Prabowo-Gibran.

Baca Selengkapnya

Mengenal Kain Tenun Bima, Ada Tembe Mee yang Dipercaya Bisa untuk Pengobatan Penyakit Kulit

5 hari lalu

Mengenal Kain Tenun Bima, Ada Tembe Mee yang Dipercaya Bisa untuk Pengobatan Penyakit Kulit

Kain tenun Bima yang sudah ada sejak sebelum Islam masuk ke Bima ini memiliki ciri khas, misalnya warna hitam pada tenun Donggo.

Baca Selengkapnya

PPP Ajak Semua Pihak Dukung Pemerintahan Prabowo-Gibran, Ada Peran Sandiaga Uno?

6 hari lalu

PPP Ajak Semua Pihak Dukung Pemerintahan Prabowo-Gibran, Ada Peran Sandiaga Uno?

Sandiaga Uno mengucapkan selamat kepada Prabowo-Gibran.

Baca Selengkapnya

DPR Sebut Lembaga Kepresidenan Masuk Kajian Revisi UU Pemilu, Apa Alasannya?

6 hari lalu

DPR Sebut Lembaga Kepresidenan Masuk Kajian Revisi UU Pemilu, Apa Alasannya?

Komisi II DPR telah mengusulkan revisi UU Pemilu dan UU Pilkada sejak awal masa bakti 2019.

Baca Selengkapnya

Accor Live Limitless (ALL) Kembali sebagai Sponsor Utama Jakarta International BNI Java Jazz Festival 2024

7 hari lalu

Accor Live Limitless (ALL) Kembali sebagai Sponsor Utama Jakarta International BNI Java Jazz Festival 2024

Pengunjung Java Jazz Festival 2024 juga diundang untuk terlibat dalam pertunjukan musik di ALL.com Hall.

Baca Selengkapnya

Tim Joe Biden akan Terus Gunakan TikTok untuk Kampanye Walau Dilarang DPR

7 hari lalu

Tim Joe Biden akan Terus Gunakan TikTok untuk Kampanye Walau Dilarang DPR

Tim kampanye Joe Biden berkata mereka tidak akan berhenti menggunakan TikTok, meski DPR AS baru mengesahkan RUU yang mungkin melarang penggunaan media sosial itu.

Baca Selengkapnya