Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Relawan Jokowi Gelar Syukuran, Kenapa Yel-yelnya Kini Berganti?

Editor

Dwi Arjanto

image-gnews
Calon presiden nomor urut 01, Joko Widodo, berkumpul bersama tim kampanye nasional (TKN) Jokowi-Ma'ruf di Djakarta Theater, Jakarta, 17 April 2019. Foto: Sekjen PKPI Verry Surya Hendrawan
Calon presiden nomor urut 01, Joko Widodo, berkumpul bersama tim kampanye nasional (TKN) Jokowi-Ma'ruf di Djakarta Theater, Jakarta, 17 April 2019. Foto: Sekjen PKPI Verry Surya Hendrawan
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Relawan Jokowi dan Tim Kampanye Nasional (TKN) mengadakan doa dan syukuran atas kemenangan pasangan calon presiden dan calon wakil presiden nomor 01, Joko Widodo atau Jokowi – Ma’ruf Amin, berdasarkan hasil hitung cepat.

Ketua penyelenggara syukuran, Abdul Kadir Karding menyebut alasan syukuran ini dilakukan. Pertama, karena jumlah massa yang begitu besar dan kedua, karena massanya militan.

Baca : Bertemu Relawan, Jokowi: Saya Ucapkan Terima Kasih

“Acara malam ini adalah bagian ekpresi rasa syukur kita kepada Allah, Alhamdulillah kerja keras teman-teman semuanya. Kerja keras para relawan, kerja keras partai-partai, kerja keras rakyat Indonesia insya Allah akan membuahkan hasil. Hasil sementara yakni 55 persen untuk kemenangan 01,” ujar Karding saat memberikan sambutan di Restoran Dimsum, Kemang, Jakarta Selatan, Selasa malam, 23 April 2019.

Sejumlah pria melihat karangan bunga untuk pasangan capres & cawapres Jokowi-Ma'ruf Amin yang berada di sekitar Komplek Istana Kepresidenan, Jakarta, Senin 22 April 2019. Masyarakat memberikan ucapan selamat kepada Jokowi-Ma'aruf yang telah usai melewati pemilihan Presiden 2019. TEMPO/Subekti.

Karding mengatakan tema syukuran kali ini adalah bersyukur kepada Allah atas kesuksesan pak Jokowi dan Ma'ruf Amin. “Paling tidak menurut quick count ini kita percaya tidak akan jauh dari real count. Alhamdulillah menang,” ujar Karding lagi.

Acara itu dihadiri banyak tokoh seperti Menteri Perhubungan  Budi Karya Sumadi, Teten Masduki, M Luthfi, Yenny Wahid, Bahlil Lahadalia. Ada juga Ketua DPRD DKI Jakarta Prasetyo Edi Marsudi, lalu Wisnuthama, Andi Widjajanto, Herry Lontung, Raja Juli Antoni, dan Monang Sinaga.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Hadir juga sejumlah artis yang selama kampanye Pilpres 2019 lalu terlibat di acara-acara TKN seperti Said Bajuri, Ivan Govinda, Tessa Kaunang, dan Putri Patricia.

Simak juga :
Syukuran Kemenangan, Moeldoko Minta Relawan Jokowi Kawal KPU

Usai sambutannya Karding mengajak sekitar 100 orang yang hadir di syukuran tersebut untuk berdiri dan meneriakkan yel-yel.

"Karena sudah menang, kini yel-yelnya adalah: Jokowi-Ma'ruf Amin, Presiden-Wakil Presiden," teriak Karding yang diikuti dengan kompak oleh hadirin yang hadir, termasuk para relawan Jokowi.

MUH. HALWI

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Eks Relawan Jokowi Windu Aji Sutanto Divonis 8 Tahun dalam Perkara Tambang Nikel Ilegal Konawe Utara

18 jam lalu

Pemilik PT. Lawu Agung Mining (PT.LAM) juga ex relawan Jokowi, Windu Aji Sutanto, menuju Rumah Tahanan (Rutan) Kendari. TEMPO/Rosniawanti Fikry Tahir
Eks Relawan Jokowi Windu Aji Sutanto Divonis 8 Tahun dalam Perkara Tambang Nikel Ilegal Konawe Utara

Windu Aji Sutanto terbukti korupsi dalam kerja sama operasional (KSO) antara PT Antam dan PT Lawu Agung Mining 2021-2023 di pertambangan nikel


Kilas Balik Sengketa Pilpres atau PHPU 2019, Putusan MK Tolak Seluruh Permohonan Prabowo - Sandiaga Uno

4 hari lalu

Ketua Mahkamah Konstitusi (MK) Anwar Usman (tengah) menskors sidang Perselisihan Hasil Pemilihan Umum (PHPU) Presiden dan Wakil Presiden 2019 di gedung Mahkamah Konstitusi, Jakarta, Kamis, 27 Juni 2019. Sidang tersebut beragendakan pembacaan putusan oleh majelis hakim MK. ANTARA/Hafidz Mubarak
Kilas Balik Sengketa Pilpres atau PHPU 2019, Putusan MK Tolak Seluruh Permohonan Prabowo - Sandiaga Uno

Sengketa Pilpres 2024 tengah dibacakan MK. Pada PHPU 2019, putusan MK menolak seluruh permohonan Prabowo - Sandiaga Uno.


Kilas Balik Putusan Sengketa Pilpres 2014 dan 2019

4 hari lalu

Delapan hakim Mahkamah Konstitusi dalam sidang Perselisihan Hasil Pemilihan Umum untuk Pemilihan Presiden 2024 atau PHPU Pilpres di Gedung MK, Jakarta Pusat pada Senin, 1 April 2024. TEMPO/Amelia Rahima Sari
Kilas Balik Putusan Sengketa Pilpres 2014 dan 2019

MK akan membacakan putusan sengketa Pilpres 2024 pada Senin, 22 April 2024. Seperti apa putusan MK terkait sengketa Pilpres 2014 dan 2019?


Reaksi Relawan Jokowi Balas Hasto PDIP soal Halangan Bertemu Megawati

12 hari lalu

Presiden Joko Widodo (tengah) menyapa relawan saat  menghadiri Konsolidasi Nasional Jaringan Relawan Alap-Alap Jokowi di Sentul International Convention Center (SICC), Kabupaten Bogor, Jawa Barat,  Sabtu  7 Oktober 2023. Konsolidasi nasional yang bertajuk Taat Instruksi, 2024 Apa Kata Jokowi tersebut dihadiri oleh 16.000 relawan perwakilan dari seluruh Indonesia. ANTARA FOTO/Yulius Satria Wijaya
Reaksi Relawan Jokowi Balas Hasto PDIP soal Halangan Bertemu Megawati

Sejumlah relawan Jokowi membalas pernyataan Hasto PDIP yang menyebut Jokowi harus menemui anak ranting sebelum ke Megawati.


Pengamat Sebut Jokowi Kumpulkan Relawan Supaya Terkesan Masih Punya Pengaruh

24 hari lalu

Presiden Joko Widodo (tengah) menyapa relawan saat  menghadiri Konsolidasi Nasional Jaringan Relawan Alap-Alap Jokowi di Sentul International Convention Center (SICC), Kabupaten Bogor, Jawa Barat,  Sabtu  7 Oktober 2023. Konsolidasi nasional yang bertajuk Taat Instruksi, 2024 Apa Kata Jokowi tersebut dihadiri oleh 16.000 relawan perwakilan dari seluruh Indonesia. ANTARA FOTO/Yulius Satria Wijaya
Pengamat Sebut Jokowi Kumpulkan Relawan Supaya Terkesan Masih Punya Pengaruh

Tujuannya disebut untuk membuktikan Jokowi masih hebat dan memiliki pengaruh walau tanpa memimpin partai politik.


Budi Arie Projo Bilang Relawan Bahas Perkembangan Pilpres Bersama Jokowi

24 hari lalu

Relawan Presiden Jokowi berdatangan ke Istana Kepresidenan Jakarta untuk buka bersama, Senin, 1 April 2024. TEMPO/Daniel A. Fajri
Budi Arie Projo Bilang Relawan Bahas Perkembangan Pilpres Bersama Jokowi

Noel mengatakan Jokowi tidak menitipkan relawan untuk mengawal Gibran Rakabuming Raka yang menjadi calon wakil presiden terpilih 2024-2029.


Relawan Jokowi Berdatangan ke Istana untuk Buka Puasa Bersama

24 hari lalu

Relawan Presiden Jokowi berdatangan ke Istana Kepresidenan Jakarta untuk buka bersama, Senin, 1 April 2024. TEMPO/Daniel A. Fajri
Relawan Jokowi Berdatangan ke Istana untuk Buka Puasa Bersama

Utje mengatakan akan ada banyak pesan yang disampaikan oleh relawan kepada Jokowi. Minta diajak ke Ibu Kota Negara.


Jokowi Undang Relawan Bara JP hingga Jokowi Mania Bukber di Istana Malam Ini

24 hari lalu

Ketua Umum Relawan Pro Jokowi atau Projo berfoto bersama para relawan Prabowo-Gibran di Rumah Indonesia Maju, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan, Jumat, 24 November 2023. TEMPO/Han Revanda Putra
Jokowi Undang Relawan Bara JP hingga Jokowi Mania Bukber di Istana Malam Ini

Dua kelompok relawan memastikan undangan buka puasa bersama Jokowi pada hari ini.


Jelang Pengumuman Hasil Pemilu 2024: Begini Pengumuman Hasil Pilpres 2014 dan Pilpres 2019

38 hari lalu

Ribuan peserta Aksi 22 Mei berkumpul untuk unjuk rasa di depan gedung Bawaslu, Jakarta, 22 Mei 2019. Aksi ini merupakan bentuk menyikapi hasil rekapitulasi Pilpres 2019 oleh KPU RI. TEMPO/M Taufan Rengganis
Jelang Pengumuman Hasil Pemilu 2024: Begini Pengumuman Hasil Pilpres 2014 dan Pilpres 2019

Di Pilpres 2014, KPU melakukan rekapitulasi suara pada sore hari, sementara Pilpres 2019 rekapitulasi suara dilakukan pada waktu dini hari.


Jejak Yusril Ihza Mahendra dalam Sengketa PHPU: Pilpres 2019 Lawan Prabowo, Pilpres 2024 Bela Prabowo

20 Februari 2024

Ekspresi Ketua tim kuasa hukum TKN Jokowi - Ma'ruf Amin, Yusril Ihza Mahendra setelah sidang putusan Perselisihan Hasil Pemilihan Umum (PHPU) sengketa Pilpres 2019 di Mahkamah Konstitusi (MK), Jakarta, Kamis malam, 27 Jui 2019. Majelis hakim MK memutuskan menolak seluruh dalil yang diajukan tim kuasa hukum BPN Prabowo - Sandi selaku pemohon terkait sengketa Pilpres 2019. TEMPO/Hilman Fathurrahman W
Jejak Yusril Ihza Mahendra dalam Sengketa PHPU: Pilpres 2019 Lawan Prabowo, Pilpres 2024 Bela Prabowo

Yusril Ihza Mahendra pada Pilpres 2019 bela Jokowi, dan pada Pilpres 2024 menjadi tim hukum Prabowo. Berikut rekam jejaknya.